Penumpang Kapal Pelni Selama Arus Mudik 2019 Naik 22 Persen

Pada arus mudik, Pelni mencatat Makassar sebagai pelabuhan terpadat dengan 38,055 pelanggan naik 20,23% dibanding 2018 yang sebesar 31,651 pelanggan; Balikpapan (34,280); Pulau Batam (27,995); Ambon (20,109); Surabaya (17,704); Sorong (14,791); Jayapura (13,986); Kumai (13,696); Tanjung Priok (11,810); dan Sampit (11,252).
Sedangkan untuk 10 pelabuhan terpadat pada arus balik lebaran, hingga H+14 (20/6) Pelni mencatat Surabaya sebagai pelabuhan terpadat dengan jumlah 40,073 pelanggan atau naik 22,25% dari 2018 (32,777 pelanggan).
Kemudian disusul oleh Makassar (32,895); Bau-Bau (32,579); Ambon (22,991); Semarang (19,080); Belawan (18,753); Balikpapan (18,317); Tanjung Priok (16,383); Sorong (14,067); dan Pulau Batam (10,209).(chi/jpnn)
Pelaksanaan mudik angkutan laut untuk Pelni dimulai sejak 21 Mei (H-15) hingga 21 Juni 2019 (H+15).
Redaktur & Reporter : Yessy
- Yogyakarta International Airport Jadi Mahakarya Keunggulan Semen SIG
- Arus Balik Lebaran 2025, 180.722 Kendaraan Melintas di Tol JTTS
- Pemprov Jateng Mengeklaim Arus Mudik dan Balik Lancar
- Polisi Berlakukan Contraflow di Jalur Nagreg Menuju Bandung
- Arus Mudik & Balik Lebaran 2025, Jumlah Penumpang Bandara SMB II Palembang Meningkat 4,2 Persen
- ASDP: Arus Balik di Pelabuhan Gilimanuk Mulai Meningkat