Penumpang Lion Air Terlantar di Bandara Pattimura
Selasa, 20 September 2011 – 07:12 WIB
Atas keterlambatan itu, hak penumpang seperti mendapatkan minuman, makanan ringan plus makan siang atau makan malam, dan memindahkan ke penerbangan berikutnya tidak juga diberikan maskapai. ‘’Nah, kita sudah tunggu 120 menit tapi tidak disajikan hak penumpang sebagaimana diatur. Lewat dua jam baru ada pemberitahuan kalau ada masalah pada pendingin ruangan. Kami minta Lion Air mengevaluasi pelayanannya terhadap masyarakat,’’ singkatnya. (ope/awa/jpnn)
AMBON - Ratusan penumpang Lion Air dari Ambon tujuan Makassar-Surabaya-Jakarta, Senin (19/9) terlantar di Bandara Pattimura Ambon. Pesawat dengan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemkab Kotim Tetap Menganggarkan Gaji Honorer di 2025, Ini Alasannya
- Seorang Anggota KPPS di Muara Enim Meninggal Dunia
- Cagub Sumsel Mawardi Yahya Nyoblos di TPS 08 Gandus Palembang
- Memastikan Pilkada Berjalan Lancar, Irjen Iqbal Tinjau TPS di Pekanbaru
- Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada, Anggota Polres MBD Berjalan Kaki 3 Jam
- Gunung Semeru Erupsi 3 Kali, Tinggi Letusan hingga 1.000 Meter