Penumpang Mulai Serbu Bandara Supadio
Kamis, 22 Desember 2011 – 18:51 WIB
PONTIANAK -- Jelang perayaan Natal 2011 dan Tahun Baru 2012, arus penumpang di Bandar Udara Supadio, Kalimantan Barat, melonjak drastis. Bandara pun dipadati calon penumpang. Penumpang yang memadati Bandara Supadio itu tak hanya yang tiba dari luar daerah. Bahkan, dari luar negeri pun juga demikian banyak. Belum lagi penerbangan nasional baik datang mau berangkat.
"Biasa memang seperti ini, kalau mau Natal dan Tahun Baru, sangat padat," kata Angga, seorang supir taxi, di Kalbar, Kamis (22/12).
Baca Juga:
"Yang datang dan pergi sama banyaknya. Ini sudah setiap tahun," kata Angga menegaskan lagi.
Baca Juga:
Pantauan JPNN, Kamis (22/12) siang, sejumlah penumpang hilir mudik di Bandara Supadio. Tidak seperti hari biasanya. Kali ini untuk masuk ke dalam Bandara guna melakukan check in tiket pun harus mengantre.
PONTIANAK -- Jelang perayaan Natal 2011 dan Tahun Baru 2012, arus penumpang di Bandar Udara Supadio, Kalimantan Barat, melonjak drastis. Bandara
BERITA TERKAIT
- Disapu Banjir Bandang, 10 Rumah di Tapsel Sumut Hanyut
- Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
- Kunker ke Riau, Menteri Hanif Faisol Tutup TPA Liar di Kampar
- 209 Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Kadupandak Dievakuasi
- Ombudsman Minta Polda Sumbar Ungkap Motif Kasus Polisi Tembak Polisi Secara Transparan
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB