Penundaan Pilkada Tunggu UU Pemda
September, Soekarwo Umumkan Kepastian Maju Pilgub
Rabu, 01 Agustus 2012 – 06:35 WIB

Penundaan Pilkada Tunggu UU Pemda
Bagaimana daerah yang melangsungkan pilkada pada 2013? Mantan gubernur Sumbar itu mengatakan, pilkada pada 2013 tetap bisa dilaksanakan. "Kalau yang 2013, silakan jalan. Tapi, yang 2014 dimundurkan lebih bagus," kata Gamawan.
Pada 2013, lanjut dia, ada 13 provinsi yang akan melangsungkan pilgub. Sementara, untuk kabupaten/kota terdapat lebih dari 70 pilkada. Salah satu provinsi yang melaksanakan pilgub pada September 2013 adalah Jawa Timur.
"Sementara itu, Gubernur Jatim Soekarwo yang hadir dalam ratas menuturkan bahwa pilgub Jawa Timur rencananya bakal diadakan September 2013. Dia menuturkan, rencana itu tidak akan berbenturan dengan agenda Pilpres 2014. "Perhitungan ini juga kita analisa dengan pilgub berlangsung dalam dua putaran," kata dia.
Terkait dengan peluangnya maju lagi sebagai incumbent, Soekarwo belum memaparkan lebih jauh. "Tunggu dulu. Rencananya, saya umumkan ke masyarakat September nanti," ujarnya.
JAKARTA - Pengunduran jadwal pelaksanaan pemilihan kepala daerah (pilkada), termasuk pilgub Jawa Timur, menuai pro-kontra. Meski demikian, Kementerian
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran