Penundaan UN Bentuk Ketidakseriusan Kemendikbud
Selasa, 16 April 2013 – 03:24 WIB

Penundaan UN Bentuk Ketidakseriusan Kemendikbud
"Mestinya, ada faktor-faktor lain yang bisa dinilai sebagai indikator kelulusan, tak hanya UN. Kalau sekarang, siswa memandang UN sebagai ujian yang menyeramkan. Tak sedikit siswa mengalami stress," kata dia.
Fadli menyatakan, tertundanya penyelenggaraan UN mencerminkan tata kelola negara yang buruk dalam mempersiapkan masa depan bangsa. Padahal lanjut dia, pendidikan sangat besar pengaruhnya terhadap pembangunan. "Ketika pendidikan dikelola tak serius, maka kualitas pendidikan kita sulit maju," terang dia.
Dia menerangkan, peristiwa tertundanya UN harus segera ditelusuri sehingga kejadian itu tak terulang lagi. "Jangan sampai, sektor pendidikan kita dikelola secara tak profesional dan tanpa rencana matang," tandasnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) mengumumkan penundaan jadwal Ujian Nasional (UN) 2013 pada jenjang SMA/Sederajat di
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Peringatkan Tak Ada Bullying di Sekolah Kehutanan, Menhut: Saya Tak Segan Pecat Pelaku
- Bikin Acara Bertema Kemandirian, KPPI: Perempuan Harus Bersama Memajukan Bangsa
- UID Gelar Kelulusan BEKAL Pemimpin 4.0, Cetak Pemimpin Muda untuk Kelola SDA Indonesia
- Sentil Perlakuan KPK terhadap Agustiani Tio, Hasto: Ini Tidak Manusiawi!
- Menhut Tinjau Satwa di PPS Riau Kerja Sama Yayasan Arsari Djojohadikusumo
- Pengacara Sebut Keterangan Saksi Tak Ungkap Uang Suap dari Hasto