Penyakit Mirip Lupus Serang Thailand
Selasa, 25 September 2012 – 13:25 WIB
"Penyakit baru ini berbeda dari Aids, di mana sistem kekebalan tubuh dihancurkan setelah mereka terinfeksi dengan HIV. Orang yang menderita penyakit baru ini memiliki antibodi yang merusak kekebalan hati dan sel-sel darah. Mereka mengalami rambut rontok, dan ruam," kata Ploenjan.
Baca Juga:
Gejala ini tidak ditemukan pada anak-anak tetapi orang dewasa dengan usia lebih dari 20 tahun. Orang-orang di Timur Laut Thailand disebutkan paling rentan menderita penyakit tersebut. Meski penyebab penyakit belum jelas namun faktor keturunan dan faktor lingkungan diduga turut menyumbang.
Penyakit ini tidak menular antara manusia. Namun sepertiga dari mereka yang terkena dampaknya bisa mencapai kondisi kronis apalagi belum ada obat untuk menyembuhkan penyakit ini di Thailand.(esy/jpnn)
BANGKOK - Penyakit defisiensi kekebalan tubuh baru yang mirip dengan sistemik lupus erythematosus (SLE) terdeteksi di Asia. Penyakit yang menyerang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ikhtiar Yakes Pertamina Bangun Ekosistem Layanan Kesehatan Berkelanjutan
- 6 Khasiat Susu Almond, Bikin Tulang Makin Kuat
- Waspada, Ini 5 Bahaya Minum Air Kelapa Saat Sedang Haid
- 2 Koleksi Panel Dinding Rumah Bergaya Alami Diluncurkan
- Jutaan Ton Sampah Plastik Cemari Lingkungan, Kondisi TPA Mengkhawatirkan
- Hadirkan Kesegaran Sehat, Healthy Drink Pikat Pengunjung BFA Surabaya