Penyebab Runtuhnya Tambang Belum Juga Diketahui
Rabu, 22 Mei 2013 – 19:15 WIB
JAKARTA - Meski proses evakuasi telah selesai dilakukan, namun hingga Rabu (22/5) tim investigasi belum mengetahui secara pasti penyebab runtuhnya tambang bawah tanah yang menimpa 38 pekerja PT Freeport Indonesia pada Selasa (14/5). Hal senada juga dikatakan President Director of PT Freeport Indonesia, Rozik B. Soetjipto. Pihaknya saat ini lebih fokus untuk menjaga keselamatan para pekerja dan menjaga agar insiden itu tidak terulang.
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Jero Wacik pun enggan berspekulasi.
Baca Juga:
"Mengenai sebab runtuhnya, kami tidak mau menduga-menduga, tim sedang menyelediki," ujar Jero saat mengelar jumpa pers di kantornya, Jakarta, Rabu (22/5).
Baca Juga:
JAKARTA - Meski proses evakuasi telah selesai dilakukan, namun hingga Rabu (22/5) tim investigasi belum mengetahui secara pasti penyebab runtuhnya
BERITA TERKAIT
- Pj Bupati Mimika Perintahkan Perbaikan Fasilitas RS Waa Banti Tembagapura
- Bupati Mimika Jelaskan Terkait Demo Aliansi Pemuda Amungme soal Perekrutan CPNS
- Pembongkaran Pasar Tumpah Bogor Dibatalkan, Warga Ancam Bongkar Sendiri
- Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Dapat Bantuan 500 Kg Ikan Segar
- Muhammad Musa'ad Tegaskan ASN Pelayan Masyarakat, Bukan Bos yang Minta Dilayani
- Romadhan Jadi Tersangka Kecelakaan Speedboat di Sungai Musi, Sebuah Fakta Terungkap