Penyekatan Kendaraan Masuk Kota Bogor Selama 24 Jam, Wilayah Diperluas
Rabu, 07 Juli 2021 – 20:38 WIB
"Dari hasil evaluasi pelaksanaan PPKM Darurat di Kota Bogor, selama tiga hari pada 3-5 Juli 2021, disimpulkan bahwa mobilitas warga menurun 21 persen," katanya, Selasa (6/7).
Baca Juga:
Dia menyebut persentase penurunan mobilitas warga tersebut dinilai belum optimal untuk menekan lonjakan kasus positif Covid-19 sehingga perlu diturunkan sampai 50 persen dengan memperluas penyekatan.
"Kalau sebelumnya dilakukan penyekatan di sepuluh lokasi di dalam kota pada pukul 21:00 Wib hingga 24:00 WIB, maka mulai Selasa (6/7) ditambah dengan enam lokasi penyekatan di batas kota," katanya. (antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Satgas Covid-19 Kota Bogor menerapkan penyekatan kendaraan 24 jam penuh dan wilayahnya diperluas.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Wamendagri Bima Arya Apresiasi Layanan Mobil Keliling Jemput Bola Dukcapil Surakarta
- Rakornas II Dukcapil, Wamendagri Bima Arya: Pastikan Hak Pilih untuk Pemilih Marginal Terjamin
- Reaksi PAN Setelah Bima Arya Mundur dari Bacagub Jawa Barat
- PAN Bicara Peluang Kadernya Ikut Berkompetisi Setelah Golkar Dukung Dedi Mulyadi
- Ketum PAN Beri Restu Bima Arya Berpasangan dengan Demul di Pilgub Jawa Barat 2024
- Bima Arya 1.000 Persen Dukung Dedie Rachim jadi Wali Kota Bogor