Penyelamatan Arsip Penanganan Covid-19 di Indonesia jadi Perhatian Asia Tenggara

Tema tersebut kata Imam memiliki filosofi dan makna yang sesuai dengan semangat penyelenggaraan kearsipan yang bisa dilihat dari tiga perspektif.
"Yaitu berkaitan dengan peningkatan peran arsip sebagai warisan dokumenter dunia, respons terhadap pandemi, dan pemanfaatan teknologi,” jelas Imam.
Selain seminar internasional, ANRI mewakili Indonesia juga menjadi tuan rumah penyelenggaraan 23rd Executive Board Meeting dan 22nd General Conference SARBICA.
Executive board meeting merupakan pertemuan tahunan pimpinan lembaga kearsipan nasional di wilayah Asia Tenggara yang membahas perkembangan kearsipan di wilayah regional, sekaligus program-program kearsipan yang diselenggarakan oleh SARBICA termasuk keanggotaan. (esy/jpnn)
Lembaga-lembaga kearsipan se Asia Tenggara melakukan konferensi internasional di Indonesia yang berfokus pada penyelamatan arsip penanganan Covid-19
Redaktur : Adil
Reporter : Mesya Mohamad
- 5 Negara ASEAN Jalin Kerja Sama AEO, Apa Manfaatnya bagi Eksportir dan Importir RI?
- Soal Lagu Bayar Bayar Bayar, GPA Ungkit Peran Polisi Saat Banjir & Penanganan Covid-19
- Golkar Dorong Pemuda Jadi Duta Diplomasi Politik di ASEAN
- Kunjungi Indonesia, GDCE Kamboja Pelajari Cara Bea Cukai Menerapkan Kesetaraan Gender
- Isu COVID & Lab Wuhan Mencuat Lagi, China Gercep Membela Diri
- Sidang Tuntutan Korupsi APD Covid-19 di Sumut Ditunda, Ini Masalahnya