Penyelenggara Harus Bertanggungjawab
Senin, 15 Juli 2013 – 17:52 WIB

Penyelenggara Harus Bertanggungjawab
Anggota Komisi I DPR itu menambahkan, induk olahraga tingkat nasional harus terjun langsung ke Nabire melakukan komunikasi dengan induk olahraga di kabupaten. Sebab, kejadian itu tidak lazim.
"Karena tidak lazim kejuaran tinju yang meninggal penonton. Ini tidak harus terjadi apabila penyelenggara dan induk olahraga di kabupaten itu paham menyelenggarakannya," ujar Hayono
Sementara itu Ketua DPR, Marzuki Alie mengatakan, pihak penyelenggara harus bertanggungjawab dalam insiden keributan dalam pertandingan tinju di Nabire. "Penyelenggara bertanggungjawab. Ini baru pertama kali ada yang tewas banyak. Saya sampaikan belasungkawa," ujar Marzuki. (gil/jpnn)
JAKARTA - Mantan Menteri Pemuda dan Olahraga, Hayono Isman menyayangkan kerusuhan yang terjadi di dalam pertandingan tinju Bupati Nabire Cup di Gedung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- 165 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek saat Libur Panjang 2025