Penyelesaian Gaji Guru Cukup Sebulan
Kamis, 12 Januari 2017 – 13:34 WIB

Ilustrasi. Tanjung Pinang.Pos/JPNN
Apalagi, ada guru honorer yang mesti dicarikan sumber pembiayaannya. Dia optimistis, situasi akan normal kembali.
Abduh juga menyarankan pemerintah memikirkan provinsi yang mengalami keterbatasan fiskal.
"Setahu saya, ada Permenkeu yang tidak membolehkan kab/kota membagi dananya ke provinsi. Nah ini mungkin bisa dikaji lagi, agar program pendidikan yang sudah baik di kab/kota bisa tetap dijalankan provinsi," tandasnya. (esy/jpnn)
Pengamat Pendidikan dari Universitas Paramadina M Abduh Zen mengatakan, masalah pengalihan SMA/SMK dari kabupaten/kota ke provinsi yang terjadi belakangan
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen: Gaji & Tunjangan Guru ASN hingga Honorer Aman, PPG Lanjut
- 5 Berita Terpopuler: Heboh Berita Gaji Guru Naik, Sudah Banyak yang Bahagia, BKN Ingatkan Hal Ini
- Gaji Guru Naik Melalui Tunjangan Sertifikasi, Al Munzir Sangat Berbahagia
- Di Berita Heboh Gaji Guru Naik, Abdul: Mohon Maaf, Kemendikbudristek Tak Memiliki Kewenangan
- Salah Tafsir Gaji Guru Naik 2025, Skema Pendapatan PPPK Paruh Waktu Belum Jelas
- Heboh Gaji Guru PNS & PPPK Naik, Padahal Hanya Gopek untuk Honorer Serdik