Penyelidikan Kasus terkait Setya Novanto Jalan Terus
Minggu, 19 Oktober 2014 – 07:19 WIB
"Saya harus tanya dulu ke direktorat LHKPN, gimana saya mau jawab kan?," elaknya.
Setya sendiri sebelumnya pernah menyampaikan bantahan atas tuduhan berbagai keterlibatan dirinya. Saat ada sprindik palsu atas nama dirinya beredar, dia menganggap berbagai tuduhan itu sebagai kritik.
"Terima kasih atas masukan dan koreksinya. Tuhan yang tahu. Kita bekerja saja," ucapnya. (dim/sof)
JAKARTA - Ketua DPR Setya Novanto kerap disebut terlibat berbagai kasus dugaan korupsi seperti PON Riau hingga proyek e-KTP. Namun, sampai saat ini
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Heboh Judi Online Pegawai Kemenkomdigi, Prabowo Sebaiknya Memanggil Budi Arie
- Perjalanan Hidup Jenderal Multitalenta Iwan Bule, dari Sepak Bola ke Pertamina
- KTKI Soroti Proses Penerbitan Kepres KKI oleh Kemensetneg
- Terkait Pemecatan Ipda Rudi Soik, PAPI Minta Publik Jernih dalam Beropini
- Institute for Humanitarian Islam Berikhtiar Menebar Nilai Kemanusiaan di Dunia
- Penetapan Tersangka Tom Lembong Lemah, eks Wakapolri Endus Motif Jampidsus Cari Muka