Penyerahan E-KTP Rentan Pungli
Senin, 24 September 2012 – 18:51 WIB

Penyerahan E-KTP Rentan Pungli
Karenanya, dia menegaskan, jika memang terbukti di lapangan ada pungli oleh oknum petugas, masyarakat diminta segera melaporkan kepada pihak kepolisian. Menurutnya, aksi pungli itu merupakan bagian kejahatan sehingga sudah menjadi kewenangan kepolisian untuk menindaknya.
“Laporkan saja jika memang ada pungli dalam pendistribusian e-KTP di masyarakat kita,” ungkap Gamawan. (boy/jpnn)
JAKARTA – Anggota Komisi II DPR Fraksi PDI Perjuangan, Arif Wibowo, menegaskan, pendistribusian fisik Kartu Tanda Penduduk Elektronik (e-KTP)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Arief Poyuono: Harus Ada Alasan Kuat untuk Menggulingkan Gibran
- Inas Zubir Bicara Krisis dan Peluang Masa Depan Hanura di Tengah Keterpurukan
- Ormas Kebablasan Bukan Diselesaikan dengan Revisi UU, tetapi Penegakan Hukum
- Saat Melantik Pengurus Baru Partai Hanura, OSO: Kami Mendukung Prabowo
- Tutup Kegiatan RBN NasDem, Surya Paloh Minta Anak Muda Berjuang Bangun Bangsa
- Forum Purnawirawan TNI Usul Copot Wapres Gibran bin Jokowi, Pengamat: Ekspresi di Negara Demokrasi