Penyerapan Anggaran Kemenkes Baru 83 Persen
Rabu, 04 Januari 2012 – 15:47 WIB

Penyerapan Anggaran Kemenkes Baru 83 Persen
JAKARTA--Penyerapan penggunaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2011 di Kementerian Kesehatan hingga Januari 2012 baru mencapai 83 persen. "Kita harapkan bisa mencapai 90 persen sehingga (penyerapan)naik di banding tahun 2010," katanya.
"Saat ini baru mencapai 83 persen," kata Menteri Kesehatan, Endang Rahayu Sedyaningsih saat konfrensi pers, Rabu (4/1) di Jakarta.
Baca Juga:
Ia menambahkan, hitungan penyerapan anggaran akan berakhir pada 28 Februari 2012. Dalam sisa waktu satu bulan lebih ini Endang berharap penyerapan anggaran di Kemenkes mengalami peningkatan.
Baca Juga:
JAKARTA--Penyerapan penggunaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2011 di Kementerian Kesehatan hingga Januari 2012 baru mencapai 83 persen.
BERITA TERKAIT
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah