Penyerapan Anggaran Penanggulangan Covid-19 Terus Dikebut
Selasa, 17 November 2020 – 18:34 WIB
Salah satu pelaku UMKM mengemas pesanan dodol Betawi di pusat pembuatan dodol di kawasan Cilenggang, Serpong, Tangerang Selatan. Foto: Ricardo/JPNN
Galih memaparkan, salah satu anggaran kesehatan yang cukup besar berasal dari program belanja penanganan Covid-19 Rp 45,23 triliun dan cadangan program vaksinasi dan Perlinsos 2021 (SLPA 2020 yang di-earmark) bernilai Rp 29,23 triliun.
“Anggaran perlindungan sosial dan kesehatan naik cukup signifikan, terutama karena adanya program vaksinasi. Mudah-mudahan sampai akhir tahun bisa dioptimalkan,” tutup Galih. (tan/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Pemerintah terus melakukan akselerasi penyerapan anggaran yang ditujukan untuk menanggulangi dampak Covid-19.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Dapat Sambutan Positif, Ramadan Rhapsody 2025 Raup Omzet Fantastis
- Digitalisasi Transaksi Dorong UMKM Pontianak Bersaing di Kancah Nasional
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee