Penyerapan Daerah Tertinggal Masih Rendah
Jumat, 02 Desember 2011 – 08:59 WIB

Penyerapan Daerah Tertinggal Masih Rendah
JAKARTA-Komisi V DPR RI mengaku prihatin atas kinerja Kementerian Pembangunan Daerah Tertinggal (KPDT) sehingga penyerapan untuk infrastruktur daerah tertinggal masih rendah sekali. KPDT diminta meningkatkan profesionalitas Sumber Daya Manusia (SDM) yag ada di jajarannya. Dia pun meminta KPDT meningkatkan profesionalitas Sumber Daya Manusia (SDM). Salah satunya melalui penempatan SDM secara tepat sesuai dengan kemampuannya.
"Ini memprihatinkan, karena program infrastruktur daerah tertinggal berkaitan langsung dengan peningkatan taraf hidup masyarakat," kata anggota Komisi V DPR RI Epyardi Asda di Gedung Senayan, Jumat (2/12).
Baca Juga:
Sebagai kementerian yang mengurusi pengentasan daerah tertinggal, KPDT sangat penting keberadaannya untuk mengangkat daerah tertinggal menjadi sejajar dengan daerah lainnya. Karenanya, dirinya tidak habis pikir, kenapa program ini penyerapannya rendah.
Baca Juga:
JAKARTA-Komisi V DPR RI mengaku prihatin atas kinerja Kementerian Pembangunan Daerah Tertinggal (KPDT) sehingga penyerapan untuk infrastruktur daerah
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?