Penyerapan Pupuk Urea Rendah
Jumat, 04 Januari 2013 – 09:47 WIB

Penyerapan Pupuk Urea Rendah
Selanjutnya serapan pupuk organik sebanyak 39.079,26 ton atau 130 persen dari target sebanyak 30.000 ton. Sementara serapan pupuk urea dan amoniak masih dibawah target dari yang telah ditetapkan. Oleh sebab itu, PT Pupuk Kujang menyatakan tetap berupaya keras agar produksi pupuk dari pabrik yang dimilikinya tetap terjaga untuk mendukung program ketahanan pangan yang telah dicanangkan pemerintah sejak awal tahun 2013 silam. "Kita terus berupaya meningkatkan penyerapan dan kita akan terus meningkatkan sosialisasi," katanya.(nof)
Baca Juga:
KARAWANG-Produksi dan ketersediaan pupuk tidak berbanding lurus dengan serapan pupuk urea PT Pupuk Kujang selama Januari hingga Desember 2012. Pasalnya,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan