Penyidik Cecar Rommy Tiga Pertanyaan
Jumat, 26 September 2014 – 14:32 WIB
jpnn.com - JAKARTA - Politikus PPP Romahurmuziy merampungkan pemeriksaan di Polda Metro Jaya, Jumat (26/9) pagi. Romahurmuziy diperiksa sebagai pelapor terkait laporannya terhadap Suryadharma Ali.
"Hari ini saya memenuhi panggilan penyidik Polda Metro Jaya terkait laporan polisi yang saya sampaikan beberapa waktu lalu," kata Rommy di Polda Metro, Jumat (26/9).
Dia mengaku baru dicecar tiga pertanyaan oleh penyidik Polda. "Baru tiga poin yang diajukan," kata Rommy.
Baca Juga:
Rommy melaporkan SDA ke Polda dengan tuduhan melanggar pasal 406 dan 170 KUHP terkait pendudukan serta perusakan barang di muka umum. (boy/jpnn)
JAKARTA - Politikus PPP Romahurmuziy merampungkan pemeriksaan di Polda Metro Jaya, Jumat (26/9) pagi. Romahurmuziy diperiksa sebagai pelapor
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menkomdigi Meutya Hafid Sapa Guru & Siswa di Daerah 3T, Sampaikan Pesan Prabowo
- Inilah Putusan KPK soal Penggunaan Jet Pribadi Kaesang bin Jokowi
- Honorer K2 & Non-ASN Database BKN 100 Persen Lolos Administrasi PPPK 2024
- Pengobatan Korban Tabrak Lari Truk Kontainer di Tangerang Dijamin Jasa Raharja
- Bea Cukai Sita Ribuan Karton Miras llegal dan Pita Cukai Palsu di Jatim, Ini Kronologinya
- NU Care-LAZISNU & Prudential Syariah Gelar Layanan Kesehatan Gratis untuk Santri dan Guru