Penyidik KPK Obok-obok Ruang DPRD Riau
Kamis, 05 April 2012 – 16:20 WIB

Penyidik KPK Obok-obok Ruang DPRD Riau
JAKARTA - Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus mengembangkan kasus dugaan suap pembangunan venue PON Riau. Kamis (5/4), penyidik KPK menggeledah ruang Fraksi Gabungan di DPRD Riau, tempat satu tersangka kasus itu M Dunir bertugas. Terkait perkembangan kasus dugaan suap pembangunan venue PON Riau itu, Johan mengatakan Kamis (5/5) belum ada pemeriksaan saksi maupun tersangka. Kecuali penggeledahan di sejumlah tempat, seperti di kantor DPRD dan kantor kontraktor PP.
"Iya, hari ini penggeledahan di kantor DPRD Riau," kata Jubir KPK Johan Budi di kantor KPK , Jalan HR Rasuna Said, Jakarta.
Baca Juga:
Informasi yang dirangkum JPNN, Penggeledahan kantor DPRD Riau yang dilakukan penyidik KPK, Kamis (5/4) itu dimulai sekitar pukul 14.OO wib. Selain memeriksa ruang kerja M Dunir di Fraksi Gabungan, penyidik juga menggeledah ruang komisi D dan mendapatkan sejumlah dokumen.
Baca Juga:
JAKARTA - Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus mengembangkan kasus dugaan suap pembangunan venue PON Riau. Kamis (5/4), penyidik
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?