Penyidik Masih Sibuk Selesaikan Kasus Lain
Kamis, 13 Juni 2013 – 13:47 WIB

Penyidik Masih Sibuk Selesaikan Kasus Lain
Ia menegaskan, kalau penyidik sudah selesai menggarap kasus lain, maka akan diterjunkan untuk menuntaskan dugaan korupsi UI ini.
"Jadi kalau penyidik-penyidik kita sudah banyak yang kosong, akan diditribusikan ke beberapa kasus yang slama ini sudah terjadwal termasuk kasus UI," katanya. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Bambang Widjojanto, enggan menyebutkan siapa pihak yang bertanggungjawab dalam kasus dugaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Info Terbaru dari BKN untuk Peserta Seleksi PPPK Tahap 2 di 53 Tilok, Penting
- Dibui 19 Tahun, Terdakwa Kasus Korupsi Timah Meninggal Dunia
- Lewat Colour of Easter, Nippon Paint Percantik Tampilan Panti Asuhan Abigail
- Jaksa Tetapkan Kepala SMK 2 PGRI Ponorogo Tersangka Korupsi Dana Bos
- Gunung Marapi di Sumbar Dilaporkan Mengalami 3 Kali Erupsi
- KBMI Akan Peringati May Day di Monas: Kami Ingin Menyampaikan Aspirasi Langsung kepada Prabowo