Penyidik Susno Hanya Berpangkat Kompol
Selasa, 20 April 2010 – 14:13 WIB
Hanya saja, Hendri menekankan bahwa masalah yang ditanyakan penyidik masih merupakan hal-hal umum seperti kewenangan Susno Duadji semasa menjabat Kabareskrim Mabes Porli dulu.
Baca Juga:
Lalu apakah Susno telah dikonfrontir dengan para tersangka? "Mungkin nanti setelah selesai diperiksa sebagai saksi, jika terdapat banyak perbedaan (keterangan dengan tersangka)," tambahnya.
Yang jelas ujar Hendri, kliennya telah siap dengan semua kemungkinan yang bakal terjadi termasuk penahanan dan penetapan sebagai tersangka. "Sudah dinyatakan (Susno) sama sekali tidak khawatir, apapun isu-isu yang disampaikan di publik itu beliau katakan siap bertanggung jawab," imbuhnya.(zu/jpnn)
JAKARTA- Mabes Polri tidak mengistimewakan Komjen (Pol) Susno Duadji dalam pemeriksaan. Jenderal bintang tiga itu diperiksa sebagai saksi dalam kasus
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Polisi Tembak Siswa SMK di Semarang: Keterangan Siapa yang Benar?
- Usut Kasus Investasi Fiktif, KPK Panggil Petinggi PT. Insight Investmen Management dan PT Taspen
- Wayan Sudirta Soroti Sejumlah Persoalan di Institusi Polri Termasuk Kasus Penembakan Anggota Paskibraka di Semarang
- Aktif Mendorong Percepatan Reformasi Sektor Keuangan, Misbakhun Raih detikJatim Awards 2024
- Polda Riau Sita 30 Kg Sabu-Sabu, Irjen Iqbal Ancam Jerat Hukuman Mati Bandar Narkoba
- Bea Cukai Serahkan Barbuk Kasus Rokok Ilegal ke Kejari Kota Semarang, Ada Mobil Mewah