Per Hari Bisa Hemat BBM Rp 2,25 Miliar

Misalnya, Bawean maupun Lombok, untuk memasok PLTG (Pembangkit Listrik Tenaga Gas) sebesar 100 mw di sana. Rencananya, CNG tersebut diangkut dengan menggunakan CNG Vessel (Marine CNG Transportation) sebesar 23 mmscfd pada akhir tahun ini, seiring beroperasinya pembangkit di Lombok.
Sebanyak 13.400 mw dari 35 ribu mw bentuknya gas power plant dan tersebar di pulau-pulau sehingga tidak mungkin jika menggunakan pipa. ’’Jadi ada metode compressing facility dari gas dikompres dan diangkut dengan kapal. Lalu, kapal-kapal tersebut akan mengelilingi pembangkit yang ada,’’ terang dia.
Kompresi itu dilakukan pemam- patan saat kebutuhan gas rendah, lalu membawa ke tempat lain yang membutuhkan. Pihaknya menjelas- kan, kapasitas CNG Plant tersebut merupakan yang terbesar di Indone- sia saat ini. (vir/c5/oki)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang