Perahu Kayu Kecelakaan Laut di Perairan Seberang Tembilahan, Dua Orang Tewas
Minggu, 26 Januari 2025 – 17:18 WIB

Saat Kapolres Inhil, AKBP Farouk Oktora mendatangi pelabuhan menunggu korban tiba setelah di evakuasi. Foto: Polres Inhil.
“Korban yang ditemukan dalam keadaan meninggal dunia langsung dievakuasi ke RSUD Puri Husada Tembilahan, untuk dilakukan visum,” lanjutnya.
Sementara itu, pompong yang terlibat dalam insiden telah diamankan di Pos Satpolairud Polres Indragiri Hilir untuk kepentingan penyelidikan lebih lanjut.
“Kami mengimbau masyarakat yang beraktivitas di perairan agar selalu memperhatikan faktor keselamatan, terutama kondisi cuaca yang dapat berubah sewaktu-waktu,” tuturnya. (mcr36/jpnn)
Sebuah pompong (perahu kayu) dilaporkan tenggelam di perairan Seberang Tembilahan, tepatnya di sekitar Kantor Pertamina, Kecamatan Tembilahan, Kabupaten Indragi
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Rizki Ganda Marito
BERITA TERKAIT
- Cuaca Buruk Berpotensi Ganggu Penerbangan Saat Mudik Lebaran 2025
- Kapal Kandas di Selat Bali, Penumpang Dievakuasi
- TNI AL Bersama Basarnas Tanjung Pinang Temukan Kapal yang Hilang Kontak
- Cuaca Buruk, Polri Tunda Cabut Pagar Laut di Perairan Tangerang
- Tim SAR Gabungan Temukan Korban Perahu Bocor di Sungai Ogan, Begini Kondisinya
- Kapolres Inhil AKBP Farouk Sambangi Rumah Duka Korban Laka Laut di Tembilahan