Peramal Benturan antar Peradaban Meninggal
Senin, 29 Desember 2008 – 00:04 WIB

Foto : REUTERS
Samuel Phillips Huntington lahir pada 1927 di New York. Dia lulus dari Universitas Yale saat baru berusia 18 tahun, yakni pada 1946. Pernah ikut wajib militer di usia muda, pada 1951 dia meraih titel doktor dari Harvard. Dia memulai karir mengajarnya pada usia relatif muda, 23 tahun.
Huntington yang telah menghasilkan setidaknya 17 buku itu pernah ditunjuk Presiden Amerika Serikat Jimmy Carter sebagai Koordinator Rencana Keamanan untuk Dewan Keamanan Nasional di Gedung Putih pada 1977-1978. (ape/ttg)
BOSTON – Samuel Huntington yang menggegerkan dunia kala menerbitkan karya kontroversial, The Clash of Civilization and the Remaking of World
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza