Perampingan Birokrasi, 10 K/L Segera Diaudit
Jumat, 19 April 2013 – 22:37 WIB

Perampingan Birokrasi, 10 K/L Segera Diaudit
JAKARTA - Proses perampingan 16 kementerian/lembaga (K/L) semakin menunjukkan kemajuan. Restrukturisasi tiga K/L sudah diselesaikan Rancangan Perpres-nya. Yakni organisasi Kementerian PAN-RB, Badan Kepegawiaan Negara (BKN), dan Lembaga Administrasi Negara (LAN). Tasdik menambahkan, rencana audit ini sudah disetujui Wapres Boediono. Bahkan Wapres sudah memerintahkan agar audit segera direalisasikan terhadap 16 K/L.
Sedangkan tiga K/L yaitu Kementerian Dalam Negeri, Kementerian Pertanian dan ANRI tengah proses audit. 10 K/L yang menyusul untuk diaudit adalah Kementerian Hukum dan HAM, Kementerian Keuangan, Kementerian PU, Kementerian Kehutanan, Kementerian Kelautan dan Perikanan, Kementerian Kesehatan, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Kementerian Sosial, Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN), serta BPKP.
Baca Juga:
Sekretaris KemenPAN-RB Tasdik Kinanto mengatakan, audit dan evaluasi ini bertujuan untuk mengurangi diferensiasi dan fragmentasi diantara masing-masing K/L. ”Audit dimaksudkan untuk mengecek sampai sejauh mana tingkat kesehatan dari masing-masing K/L,” ujarnya dalam siaran pers yang diterima JPNN, Jumat (19/4) malam.
Baca Juga:
JAKARTA - Proses perampingan 16 kementerian/lembaga (K/L) semakin menunjukkan kemajuan. Restrukturisasi tiga K/L sudah diselesaikan Rancangan Perpres-nya.
BERITA TERKAIT
- Peringati Hari Kartini, BEM UNUSIA Soroti Kontribusi Perempuan Dalam Pembangunan Nasional
- Kebakaran di Pekanbaru Dapat Dikendalikan Berkat Respons Cepat Dirjen Bina Adwil
- Bocah 10 Tahun Diterkam Buaya Saat Berenang di Sungai Sangatta
- Gubernur Banten Andra Soni Terus Awasi Kinerja Kepsek, Siapkan Reward dan Punishment
- Pemprov Jatim 10 Kali Berturut-turut Raih Opini WTP, Khofifah: Ini Bukti Good Governance
- Jatim Sumbang 25 Persen Laju Tanam Padi Nasional, Khofifah: Komitmen Wujudkan Kedaulatan Pangan