Perampok Bagi-bagi Gantungan Kunci di SPBU, Masih Percaya?
Rabu, 18 Oktober 2017 – 00:05 WIB
FAKTA
Foto gantungan kunci dalam pesan hoaks diambil dari situs jual beli. Alat itu hanya dilengkapi bluetooth dengan radius 10 meter. Pesan peringatan serupa pernah menyebar pada 2012.
Katanya, kelompok perampok tak hanya membagikan gantungan kunci itu secara gratis di SPBU. Mereka juga menyasar pusat-pusat perbelanjaan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemendes PDT Pastikan Info Rekrutmen Pendamping Lokal Desa 2024-2025 Hoaks
- Anggap Pernyataan Budi Arie Hoaks, Tim Pemenangan Pram-Doel Layangkan Somasi
- Jubir Pramono-Rano Pastikan Pernyataan Menkop Budi Arie Hoaks
- Budi Arie Dinilai jadi Korban Hoaks soal Judi Online
- Lawan Hoaks di Indonesia, TikTok Memperkenalkan Fitur Keamanan
- Cabup Empat Lawang Joncik Muhammad Diisukan Meninggal, Teman & Keluarga Menangis