Perampok Catut Nama Ashley Cole
Embat Emas Rp 29 Miliar
Senin, 04 Maret 2013 – 15:06 WIB
LONDON - Memang ada kalanya tak mudah memiliki status sebagai public figure. Bisa jadi nama yang terkenal bakal digunakan oleh pihak-pihak tertentu untuk mengeruk keuntungan. Itu pula yang terjadi pada bek kiri Ashley Cole. Korban memang percaya karena perampok tersebut mengaku memiliki hubungan dengan Cole.
Namanya dicatut dalam oleh seorang penjahat kala melakukan penipuan di sebuah toko perhiasan di London. Total, toko bernama Hatton Garden tersebut menderita kerugian kurang lebih Rp 29 miliar.
Baca Juga:
Perampok tersebut mengaku sebagai teman Cole. Modusnya ialah mereka meminta toko tersebut untuk mengantarkan perhiasan ke sebuah hotel berbintang yang berjarak berada enam mil. Sialnya, dalam perjalanan, mereka malah dirampok.
Baca Juga:
LONDON - Memang ada kalanya tak mudah memiliki status sebagai public figure. Bisa jadi nama yang terkenal bakal digunakan oleh pihak-pihak tertentu
BERITA TERKAIT
- Indonesia vs Arab Saudi: Kans Eliano Reijnders Starter?
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Erick Thohir: Berikan yang Terbaik, Percaya Kita Bisa Bangkit
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi: Ernando Ari Minta Skuad Garuda Mewaspadai Serangan Balik
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Shin Tae Yong tidak akan Memaksakan Memainkan Kevin Diks
- Hasil UFC 309: Jon Jones Berhasil Menumbangkan Stipe Miocic dengan Tendangan Memutar
- Indonesia vs Arab Saudi: Green Falcons Tanpa Senjata Maut, Kabar Baik bagi Bang Jay dkk