Perampok Sadis Diciduk, Dor! Dor!
"Berdasarkan laporan, kita langsung melakukan pengumpulan data untuk melakukan pengejaran," kata Kanit Pidum Polres Binjai, Ipda Tono Listianto.
Setelah memeriksa barang bukti dan menelusuri jalur yang dilalui pelaku, polisi akhirnya mengetahui lokasi persembunyian pelaku di Dusun Tanjung Sari, Desa Paret Rimo, Pantai Tanjung Putus, Kecamatan Padang Tualang, Kabupaten Langkat. "Pelaku ini sembunyi di salah atu rumah di sana," jelasnya.
Setelah memastikan pelaku sesuai keterangan saksi dan korban. Akhirnya petugas melakukan penyergapan. Saat itu,pelaku berusaha melarikan diri hingga petugas harus menumpahkannya dengan dua timah panas dan mengenai kaki kanannya.
"Pelaku terpaksa dilumpuhkan karena coba melawan dan melarikan diri. Kini pelaku sudah mendapatkan perawatan di rumah sakit dan selanjutnya kita bopong ke Polres Binjai, guna menjalani pemeriksaan lebih lanjut," tegas perwira muda ini sembari mengatakan pelaku dijerat Pasal 365. (bam/deo)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Video Narapidana di OI Diduga Berpesta Narkoba di Sel Viral, Ini Kata Kadivpas
- Bea Cukai dan Polri Gagalkan Penyelundupan Narkotika di Bengkalis
- Bea Cukai Musnahkan BKC Ilegal Senilai Rp 52,1 Miliar di Tangerang
- Tim Rimau Polsek Tanjung Batu Tangkap Pencuri Kabel Underground
- Pelaku Curanmor yang Menembak Satpam dan Polisi Akhirnya Didor, Tewas
- Polda Jabar Pastikan Kampus Unpar Bandung Aman dari Teror Bom