Peran Bawaslu Dinilai Lemah
Jumat, 14 Desember 2012 – 16:30 WIB

Peran Bawaslu Dinilai Lemah
Namun begitu, kepastian lolos tidaknya sebuah parpol dalam tahapan verifikasi faktual, menurutnya lebih didasari kesiapan parpol dimaksud secara umum. Sehingga tidak bisa sejumlah hal menjadi alasan.
Baca Juga:
Seperti contoh alasan ketidaksiapan karena banyaknya pengurus pindah ke parpol lain akibat pengumuman KPU yang tidak kredibel. Hal ini menurut Ray, harus dilihat sebagai persoalan parpol itu dengan parpol penerima.
"Bagaimana dulu mereka mengikat komitmen dengan pengurus mereka? Mengapa begitu mudah masuk keluar parpol? Ini soal kultur dan kesungguhan mengelola partai, baik di parpol penerima atau parpol yang ditinggalkan," katanya.(gir/jpnn)
JAKARTA - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) dan Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu), dinilai kurang berperan maksimal dalam mengawasi pelaksanaan verifikasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pakar Hukum Abdul Chair Dorong MK Tetapkan Pemenang Pilkada Banggai Tanpa Kembali PSU
- Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Ketidaktegasan Prabowo Memimpin
- Gibran bin Jokowi Tak Berkontribusi, Wajar Ada yang Meminta Ganti
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres
- Kepala Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi Bakal Direshuffle?