Perang di Sabah Makin Berdarah

Lima Polisi Malaysia-Dua Anggota Sultan Sulu, Tewas

Perang di Sabah Makin Berdarah
Perang di Sabah Makin Berdarah
Meski begitu, kekhawatiran pemerintah tetap ada sehingga akan dilakukan pemetaan seandainya ada banyak WNI yang berdomisili terlalu dekat dengan daerah konflik.

"Lahad Datu (basis pasukan Sulu) posisi persisnya di mana akan kita pelajari. Tetapi sejauh ini Malaysia dan Filipina sudah berusaha agar konflik tidak meluas," sambung Priatna.

Priatna memperoleh kabar bahwa sejak konflik bergulir semua aktivitas di sekitar lokasi diliburkan. Kebijakan itu dinilai cukup melindungi bagi warga yang tidak terlibat konflik termasuk WNI di sekitar daerah tersebut. (gen/oki)

SABAH - Baku tembak antara aparat keamanan Malaysia dengan kelompok bersenjata Kesultanan Sulu terus makan korban. Dalam pertempuran sengit yang


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News