Perang Mulut sebelum Pulang

Tim Thomas-Uber Tinggalkan Wuhan

Perang Mulut sebelum Pulang
Perang Mulut sebelum Pulang
Mendengar kabar ini, anggota tim Uber berang. Diskusi dan perang opini antara manajemen dan pemain berlangsung panas di lobi New World Hotel, Wuhan, tempat para pemain menginap.

"Kami tidak akan meninggalkan tempat ini kalau ada satu teman kami yang ditinggal," teriak Greysia Polii, salah satu pebulu tangkis ganda putri Indonesia.

Karena melihat kondisi di hotel yang sudah tidak bersahabat itu, manajemen akhirnya berubah pikiran. Dengan dua kelompok terbang (kloter), semua pemain diboyong ke Guangzhou pukul 17.00 waktu setempat. Meski begitu, Simon dkk tidak langsung menuju Indonesia. "Rencananya mereka menginap sehari di Guangzhou. " ucap manajer tim Thomas-Uber Indonesia M. Feriansyah. (dik/c2/diq)

WUHAN - Kegagalan tim Thomas-Uber Indonesia berdampak bagi nasib pebulu tangkis di luar lapangan. Tanpa pemberitahuan sebelumnya, Simon Santoso dkk


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News