Perantau Minang dari Wamena Dapat Santunan Rp 1 Juta
Kamis, 03 Oktober 2019 – 20:04 WIB
Hal itu dilakukan demi transparansi keuangan karena santunan untuk dewasa dan anak-anak dibedakan.
Dia menambahkan, saat ini jumlah uang sumbangan masyarakat di dalam rekening Sumbar Peduli Sesama adalah Rp1,2 miliar dikurangi Rp368,5 juta.(antara/jpnn)
Para perantau Minang di Wamena mendapat santunan sebesar Rp1 juta per orang untuk dewasa.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Galanggang Arang Pamenan Anak di Sumatera Barat
- Gadis Berprestasi dari Minang Pembawa Baki Bendera pada HUT ke-79 RI, Namanya Maulia
- Wamenaker Afriansyah Dinobatkan sebagai Tokoh Minang Nasional Peduli Sumber Daya Manusia
- Posko Pemenangan PDIP di Wamena Papua Pegunungan Dibakar
- Pembunuh Pratu Eka dan Brigadir Usdar Divonis 13 Tahun Penjara
- Anies Senang Melihat Antusiasme Masyarakat Minang