Peras Selingkuhan Istri, Suami Dibui
Sabtu, 18 Oktober 2014 – 02:27 WIB

Peras Selingkuhan Istri, Suami Dibui
Kapolres Bengkulu, AKBP. Iksantyo Bagus Pramono, SH, MH melalui Kasat Reskrim, AKP. Amsaludin, S.Sos mengatakan, saat ini tersangka Ro masih diproses, dan istrinya pun masih diperiksa.
Baca Juga:
"Istri tersangka ini digauli sama korban berinisial BG. Lalu, Ro meminta BG menyerahkan uang sebesar Rp 4 juta bila tidak mau dilapor ke polisi, korbannya sudah menyetor Rp 3 juta," ujar Amsaludin. (fiz)
BENGKULU - Mengetahui istri sahnya disetubuhi oleh pria lain, Ro (28), warga Kelurahan Kandang, bukannya lapor polisi. Namun ia malah memeras BG
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pengakuan Guru Ngaji Cabuli Santri di Tulungagung Bikin Naik Pitam
- Kantor KPU Buru Sengaja Dibakar, Motif Pelaku Tak Disangka
- Penemuan Mayat Wanita Tanpa Kepala Bikin Geger Warga Serang
- Oknum Polisi Aipda AD Dipecat Gegara Berbuat Asusila pada Ibu Mertua
- Curi Gardan Mobil Truk, Pria di Banyuasin Ditangkap Polisi
- Polsek Indralaya Tangkap Pelaku Penganiayaan di Ogan Ilir