Perawatan Wajah Murah Meriah Menggunakan Sayur dan Buah
Jumat, 18 Januari 2013 – 14:28 WIB
Tomat Buah sayuran ini mengandung likopen yang dipercaya mampu mencegah penuaan dini. Tidak hanya itu, tomat juga dipercaya mampu menghilangkan komedo hitam (blackhead) serta melawan jerawat. Cara menggunakanannya, potong tomat tipis-tipis, lalu tempelkan di area wajah selama 10 menit.
Baca Juga:
Oat
Bahan penganan ini merupakan solusi cepat mengatasi kulit berminyak. Hal itu karena oat mengandung saponin yang mampu menyerap minyak dari pori-pori. Tekstur oat yang kasar juga bermanfaat sebagai scrub yang akan melembutkan kulit. Untuk menggunakannya, campur oat dengan madu, lalu oleskan merata ke wajah, diamkan selama 10 menit.
Alpukat
Buah ini sangat kaya vitamin A yang bermanfaat mengecilkan pori-pori serta membuat kulit bercahaya. Kandungan glutamine dalam alpukat pun melindungi kulit dari polusi. Alpukat umumnya dijadikan masker wajah. Haluskan daging buah alpukat, campur dengan minyak zaitun. Lulurkan ke wajah, diamkan selama 10 menit. (TIMES OF INDIA/mas/jpnn)
PERLU budget khusus untuk melakukan perawatan wajah di klinik kecantikan. Tapi, jika dana tak mencukupi, ada cara lainnya. Coba buka lemari es atau
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ayu Aida, Pengusaha dan Penulis Buku yang Mengabdikan Hidup untuk Dukung Palestina
- RozezMarket, Platform Aman untuk Jual Beli Akun Gim
- 4 Manfaat Teh Tawar, Bikin Stres Hilang Seketika
- 3 Manfaat Biji Nangka, Bikin Kolesterol Ambyar
- 4 Bahaya Makan Bawang Putih Berlebihan, Tidak Aman untuk Penderita Penyakit Ini
- 8 Sayuran Tinggi Protein yang Baik untuk Tubuh