Perayaan Natal Aman dari Teror
Rabu, 26 Desember 2012 – 09:20 WIB
Di gereja GPIB Mataram, kapolda langsung mengecek pengamanan, termasuk melihat situasi pelaksanaan kebaktian. Selain itu, Iriawan sempat berbincang dengan pengurus gereja dan anggota yang sedang melakukan pengamanan.
Baca Juga:
Situasi aman, kata dia, tidak terlepas dari peran serta warga muslim yang turut berpartisipasi. "Mudahan akan terus terpelihara dan terjaga rasa toleransi antarumat," jelasnya.
Kapolres Mataram AKBP Kurnianto Purwoko menambahkan, polisi yang ditempatkan di tiap gereja berjumlah enam orang. Rumah ibadah yang tersebar di Kota Mataram sebanyak 14 gereja. "Kita sudah jaga tiap gereja. Alhamdulillah semua berjalan lancar dan aman," katanya.
Sementara itu, upacara Misa Kudus Malam Natal yang berlangsung di Gereja Katolik St Maria Immaculata Mataram, juga berjalan khidmat. Upacara misa kudus itu dipimpin Romo Laurensius Maryono Pr. Misa didimulai pukul 19.00 Wita dan berakhir sekitar pukul 21.30 Wita diikuti ribuan umat yang tumpah hingga ke jalan depan gereja yang berlokasi persis di depan titik nol Kota Mataram itu.
MATARAM-Perayaan Natal di Kota Mataram berlangsung aman. Tidak ada yang mengganggu pelaksanaan peribadatan umat Nasrani. Kebaktian malam Natal
BERITA TERKAIT
- Kapolres Inhu & Tim Pamatwil Polda Riau Cek Kesiapan TPS Khusus
- TNI-Polri Bersinergi Jaga Situasi Kondusif & Mewujudkan Pilkada Damai di Sumsel
- Propam Razia Ponsel Anggota, Siapa yang Punya Aplikasi Judi Online?
- Polda Jawa Barat Gagalkan Peredaran 1 Juta Butir Obat Keras Ilegal
- PPPK 2024 Tahap II: Kaltim Siapkan 9.195 Formasi, Ada Syarat Umum & Khusus Bagi Pelamar
- Ratusan Polisi Bersiaga Amankan Wisuda di Kampus Unpar Bandung Pascateror Bom