Perbaikan Jalur Alternatif Mudik Dikebut
Jumat, 10 Agustus 2012 – 08:12 WIB

Perbaikan Jalur Alternatif Mudik Dikebut
Kemudian, untuk pasar yang dilintasi jalur alternatif, pihaknya juga mengarahkan patroli yang bertugas memantau aktivitas pasar. “Bila jalur pantura padat dan kendaraan dialihkan ke jalur alternatif, bersama aparat kepolisian dan Dishub langsung bergerak. Pasar Ciledug, Pabuaran dan Lemahabang akan kami siagakam patroli, termasuk kawasan Gronggong," imbuhnya.
Guna menempatkan pasukan, Satpol PP juga akan menyediakan pos, terutama mereka yang bertugas di pasar-pasar yang berada di pantura. Sedangkan mereka yang bertugas di pasar jalur alternatif akan disediakan tempat berjaga walaupun tak besar. "Pos kita akan bergabung dengan pos bersama," ujarnya. (mid/jun)
KARANGWARENG- Jika melintas di jalur alternatif Wilayah Timur Cirebon (WTC), masih banyak ruas jalan yang berlubang. Padahal, Dinas Bina Marga Kabupaten
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku