Perbaiki Citra, Baru Minta Dana
Senin, 14 Januari 2013 – 20:04 WIB

Jakmania. Foto: dok.JPNN
JAKARTA - Klub sepak bola ibukota, Persija, diminta untuk introspeksi diri sebelum meminta bantuan kepada pihak ketiga. Pasalnya, selama ini kepengurusan Persija dinilai amburadul. Terlihat dari konflik kepengurusan yang kini melanda klub tersebut.
Hal ini disampaikan anggota DPRD DKI Wanda Hamidah menanggapi tuntutan pengurus dan suporter Persija. Mereka menuntut Pemprov DKI untuk memperhatikan kesulitan-kesulitan Persija.
Baca Juga:
"Organisasi Persija ini acak-acakan, siapa yang mau berinvestasi di dalam Persija," kata Wanda kepada wartawan di gedung DPRD DKI Jakarta, Senin (14/1).
Perilaku suporter Persija atau yang biasa disebut Jakmania, juga dinilai memperburuk citra klub bola berjulukan Macan Kemayoran itu. Perilaku anarkis yang sering diperlihatkan para anggota Jakmania membuat warga ibu kota enggan bersinggungan dengan Persija.
JAKARTA - Klub sepak bola ibukota, Persija, diminta untuk introspeksi diri sebelum meminta bantuan kepada pihak ketiga. Pasalnya, selama ini kepengurusan
BERITA TERKAIT
- Mengenal Jordi Cruyff, Sosok Technical Advisor Timnas Indonesia
- Pelita Jaya Kirim Anto Boyratan ke Australia, Sejarah Bagi Basket Indonesia
- Spasojevic Ingin Persembahkan Trofi Juara Liga 2 untuk Bhayangkara Presisi FC
- Kerry Adrianto Diterpa Skandal Korupsi, Kondisi Keuangan Hangtuah Jakarta Terganggu?
- Hangtuah Jakarta Diterpa Isu Tidak Sedap, Kerry Adrianto Jadi Tersangka Korupsi
- Merugi 5 Tahun Berturut-turut, Manchester United akan Pecat 150-200 Pegawai