Perbankan Diminta Tuntaskan Perjanjian Kerja Bersama
Antara Manajemen dan Karyawan
Rabu, 03 Agustus 2011 – 19:09 WIB

Perbankan Diminta Tuntaskan Perjanjian Kerja Bersama
Mantan Wakil Ketua DPR RI itu menambahkan, kedua belah pihak diharapkan memegang kesepakatan guna menghindari perbedaan penafsiran. “Yang penting dalam PKB itu mampu menampung dan mengakomodasi aspirasi dan pemenuhan hak-hak dasar pekerja. Jadi setiap perusahaan harus menyadari bahwa PKB akan memberi manfaat bagi produktivitas perusahaan yang pada akhirnya akan memberi keuntungan bagi perusahaan,” tukasnya.
Berdasarkan data Kemenakertrans, di seluruh Indonesia terdapat 44.149 perusahaan yang telah membuat Peraturan Perusahaan (PP). Dari jumlah itu, ada 10.959 perusahaan yang telah membuat PKB.(cha/jpnn)
JAKARTA - Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Menakertrans) meminta kalangan perbankan untuk segera menyusun perjanjian kerja bersama (PKB) antara
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tekan Peredaran Rokok Ilegal, Ini 2 Program yang Gencar Dilakukan Bea Cukai Malang
- Begini Penjelasan Bea Cukai soal Denda Pelanggaran Kepabeanan, Mohon Disimak!
- Bantu Mitra Pengemudi dan Merchant, Grab Menghadirkan Solusi Berbasis AgenticAI
- Bea Cukai Gencarkan Operasi Rokok Ilegal di Labuan Bajo dan Kediri, Ini Hasilnya
- IJMI Sebut Pekerja Sawit Indonesia Rawan Dieksploitasi
- KAI Logistik Optimalisasi Layanan Pra-Purna Angkutan BBM/BBK