Perbankan Indonesia Gencarkan Ekspansi ke Luar Negeri

Untuk keperluan ekspansi, Bank Mandiri menyediakan belanja modal Rp 2,5 triliun–Rp 4 triliun pada tahun ini.
Namun, perseroan belum dapat memublikasikan estimasi biaya akuisisi bank di Filipina.
Pada semester pertama tahun ini, BMRI telah berekspansi ke Malaysia dengan mendirikan Bank Mandiri Bhd.
Akuisisi itu melengkapi ekspansi ke negara-negara tetangga seperti Singapura, Timor Leste, Cayman Islands, dan Tiongkok.
Dengan ekspansi tersebut, lanjutnya, perbankan Indonesia bakal punya pasar yang lebih besar.
Sebab, saat ini Indonesia lebih banyak menjadi sasaran bank asing ketimbang menjadi pemain di luar negeri.
Selain Bank Mandiri, ekspansi direncanakan PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI). Pasar yang dibidik adalah Myanmar, Australia, dan Timur Tengah.
Namun, perseroan belum memastikan waktu direalisasikannya ekspansi.
Perbankan Indonesia makin agresif berekspansi ke luar negeri.
- Perluas Inklusi Keuangan, BNI Gandeng Duluin
- BNI Tambah Alokasi Mudik Gratis 2025, Jadi Dua Kali Lipat
- Layanan Bale Korpora by BTN Bakal Segera Diluncurkan
- Pastikan Layanan Perbankan Tetap Aman Saat Libur Lebaran, BNI Siapkan Uang Tunai Rp 21 Triliun
- Bank Mandiri & Perbasi Bersinergi Percepat Lahirnya Bintang Basket Indonesia
- Bank Mandiri Group Bagikan Ribuan Santunan Ramadan di Seluruh Indonesia