Perbuatan 2 Orang Mengaku Wartawan ini Memalukan, Pakai Dalih Perselingkuhan
Senin, 13 Desember 2021 – 21:17 WIB
Dalam aksinya, MYD dan DS bersama-sama melakukan pemerasan terhadap korban.
Mereka meminta uang kepada EUP sebesar Rp 25 juta dengan dalih terlibat skandal perselingkuhan.
Uang itu diminta sebagai tutup mulut.
"Kedua tersangka secara bersama-sama melakukan pemerasan atau pengancaman terhadap korban,” ucapnya.
Akibat ulah kedua pelaku, korban yang dalam posisi tertekan sempat mentransfer uang sebesar Rp 2 juta ke rekening pelaku.
Namun, setelah saling bertemu, kedua pelaku tak bisa membuktikan tuduhannya terhadap korban.
Korban EUP lalu melaporkan tindak pemerasan dan pengancaman itu ke polisi.
"Korban akhirnya melaporkan kejadian itu dan kami mengamankan kedua pelaku di lokasi yang berbeda."
Perbuatan dua orang yang mengaku wartawan ini sangat memalukan, pakai dalih perselingkuhan.
BERITA TERKAIT
- Baim Wong Lega Setelah Sidang Pembuktian, Ini Alasannya
- Sah! Ariawan Kembali Pimpin Koordinatoriat Wartawan Parlemen
- Minibus Berpenumpang 15 Orang Terguling di Trenggalek, Ada Seorang Bayi
- Ketua KWP Ariawan Harap UMKM Fest Jadi Wadah Promosi dan Publikasi Usaha Wartawan
- Nikita Mirzani Ungkap Sosok Selingkuhan Paula Verhoeven, Konon Inisialnya N
- Atta Halilintar Bakal Diperiksa Polisi Hari Ini