Perburuan Bale Dibatasi Hingga 20 Agustus

Dia menolak untuk berkomentar dan berspekulasi. Menurutnya, media sudah terlampau jauh menelurkan spekulasi Bale. "Sudah banyak cerita yang berbeda-beda dari media, dan semuanya tidak benar. Karena itu, saya tidak akan berkomentar lagi, karena sudah banyak yang berspekulasi," ujarnya dikutip dari Goal.
Terbaru, Real mendapatkan saingan dari United untuk mendapatkan Bale. Setelah gagal memboyong beberapa gelandang serang top seperti Cristiano Ronaldo, Cesc Fabregas, Luka Modric, ataupun Thiago Alcantara, skuad asuhan David Moyes itu serius membidik Bale.
Menurut Independent, tawaran United bagi Bale untuk Hotspur memang lebih rendah ketimbang Real, berkisar Rp 1,5 triliun. Akan tetapi, jika melihat paketnya, bukan tidak mungkin Hotspur berubah pikiran karena United menyertakan nama Javier "Chicharito" Hernandez pun masuk dalam paket tawaran United tersebut. (ren)
MADRID - Real Madrid sepertinya sudah mulai kelelahan mengejar Gareth Bale sebagai amunisi anyarnya musim 2013-2014 nanti. Setelah iming-iming triliunan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025