Perburuan Pemondokan Haji Sudah 60 Persen
Lokasi Radius 2.500 Meteri dari Masjidil Haram
Minggu, 06 Mei 2012 – 06:39 WIB

Perburuan Pemondokan Haji Sudah 60 Persen
JAKARTA - Persiapan penyelenggaraan ibadah haji musim 2012/1433 H terus dikebut. Kementerian Agama (Kemenag) kini tengah berupaya menuntaskan perburuan pemondokan di Makkah untuk jamaah haji reguler. Menurut Cepi, meski Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) reguler belum ditetapkan, pemerintah sudah mematok rata-rata biaya pemondokan. Ini diperlukan karena hampir seluruh pemilik pemondokan meminta uang muka.
Sekretaris Direktorat Jendral (Ditjen) Penyelenggaraan Haji dan Umroh (PHU) Kemenag Cepi Supriatna menuturkan, perburuan pemondokan menunjukan perkembangan menggembirakan. Kabar terbaru, pemerintah Indonesia memastikan sudah mengontrak pemondokan untuk 120 ribu jamaah atau kurang 80 ribu lagi. "Jika dipersentase, sudah mencapai 60 persen," katanya.
Baca Juga:
Kemenag menargetkan, perburuan pemondokan harus tuntas bulan ini. Sehingga, tidak mengganggu persiapan yang lain.
Baca Juga:
JAKARTA - Persiapan penyelenggaraan ibadah haji musim 2012/1433 H terus dikebut. Kementerian Agama (Kemenag) kini tengah berupaya menuntaskan perburuan
BERITA TERKAIT
- PPATK Apresiasi Kinerja Pemerintah dan Polri dalam Penindakan Judi Online
- Cegah Penyakit Tidak Menular, Remaja Diminta Terapkan Pola Makan Gizi Seimbang
- Buku 'Siapa Bayar Apa Untuk Transisi Hijau?, Mengulas Tantangan Pembiayaan Energi
- Tingkatkan Layanan Kesehatan, Program SAFE HANDS Diluncurkan di NTB
- Gubernur Luthfi Siapkan Penerbangan Perintis ke Karimunjawa dan Blora
- Anggota DPRD DKI Brando Susanto Meninggal Dunia di Atas Panggung saat Sambutan