Percepat Pembangunan Desa, Kemendes PDTT Gandeng PT Vale dan Pemda
Jumat, 08 Oktober 2021 – 23:26 WIB
Gus Halim berharap percepatan pembangunan desa akan mengubah cara pandang masyarakat terhadapa desa. Jika selama ini masyarakat cenderung melakukan urbanisasi, ke depan harus berubah dengan ruralisasi.
“Kita ingin satu antitesa terhadap urbanisasi yaitu dengan percepatan pembangunan d idesa yang nantinya diharapkan akan terbangun satu kondisi yang saya sebut dengan rulalisasi. Bukan urbanisasi lagi. Namun, rulalisasi, kembalinya warga-warga desa ke desa atau menurunnya minat generasi muda kalangan milenial untuk ke kota karena di desanya sudah banyak hal yang bisa dilakukan,” katanya.(jpnn)
Kementerian Desa dan PDTT bersama Pemprov Sulsel dan Pemkab Luwu Timur serta PT Vale Indonesia jalin kerja sama dalam program PKPM di Kabupaten Luwu Timur.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Bappenas Tekankan Pentingnya Tata Kelola Perdesaan yang Adaptif
- Bea Cukai Cegah Peredaran Rokok Ilegal di Jabar Lewat Langkah Kolaboratif dengan Pemda
- BNPB Imbau Pemerintah Daerah Siap Siaga Hadapi Bencana Hidrometeorologi Basah
- Mendes Yandri Dorong Kolaborasi Pemda dan Pemdes untuk Kemajuan Desa Mandiri
- Kemenko PMK Melakukan Penguatan Pemberdayaan Perempuan di Desa
- Bea Cukai dan Pemda Bersinergi, Kembangkan Industri Hasil Tembakau di Jawa Timur