Percepat Pemulihan Ekonomi, Finnet Gandeng Telkom Sumatera dan Jatim
Senin, 13 Desember 2021 – 23:51 WIB

Finpay. Foto dok PT Finnet Indonesia
Dengan Finpay, proses pembayaran secara cashless akan menjadi lebih mudah. Dalam kesempatan ini juga, Finpay menawarkan beberapa program promo.
Salah satu yang ditawarkan adalah cashback 50% untuk pembayaran menggunakan Finpay Money. Selain itu, terdapat juga program kolaborasi antara Finnet dengan BPJS Kesehatan dan Indomaret.(chi/jpnn)
Finnet berkomitmen untuk membantu mendorong pemulihan ekonomi setelah terdampak pandemi COVID-19.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Rekrutmen Bersama BUMN 2025: Telkom Group Buka Lowongan untuk Talenta Terbaik Indonesia
- Tingkatkan Ekonomi Setelah Tsunami Selat Sunda, Istri Nelayan Produksi Aneka Olahan Laut
- Telkom Solution Hadir dalam Penyediaan Solusi Digital Terintegrasi pada Segmen B2B
- Telkom Terus Akselerasi Transformasi Demi Memperkuat Ekosistem Digital Nasional
- Perjalanan 3 Tahun NeutraDC, Dukung Transformasi Digital dengan Infrastruktur AI
- Telkom Memperkuat Digitalisasi RS Dadi Keluarga Ciamis Lewat Layanan NeuCentrIX