Perceraian PNS di Kuansing Meningkat
Minggu, 09 Mei 2010 – 11:14 WIB
Perceraian PNS di Kuansing Meningkat
Agar tren perceraian tidak terus meningkat, Muharman menjelaskan pihaknya berencana melakukan sosialisasi terhadap kalangan PNS agar kasus tersebut tidak terus berkembang dan dapat ditekan atau diminimalkan. Apalagi katanya jika kasus perceraian meningkat akan menggangu kinerja pemerintahan
Baca Juga:
Orang dekat Bupati Kuansing H Sukarmis ini mengatakan, pihaknya hanya memproses izin cerai PNS yang selanjutnya diserahkan ke Inspektorat untuk ditindaklanjuti. Namun sebelum itu, BKD katanya jika masih bisa melakukan konsultasi untuk dibina. Tentang penyebab perceraian, Muharman mengatakan sebagian besar karena persoalan ketidakterbukaan terhadap pasangan, hubungan keluarga tidak harmonis.(dac/sam/jpnn)
TELUK KUANTAN - Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Kuansing Drs Muharman MPd , menyebutkan, kasus perceraian di kalangan pegawai
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
BERITA TERKAIT
- Jadi Tersangka Korupsi, ASN Kendari Masih Bisa Berpose Begini
- Diduga Korupsi APBDes Rp 1,3 Miliar, Eks Kades Kelumpang Buron
- Eks Direktur RSD Madani Pekanbaru Tersangka Kasus Penipuan Proyek Rp2,1 Miliar
- B2W Kritik Acara Gowes Bareng Pramono Anung, Singgung soal Rute Berbahaya
- Bocah SD yang Tenggelam di Sungai Komering Akhirnya Ditemukan
- Sri Meliyana Sebut Kemenkes Dukung Adanya Fasilitas Ruang Rawat Inap Puskesmas di Palembang