Percuma UU Ormas Direvisi jika Tetap Mandul
Sabtu, 18 Februari 2012 – 15:42 WIB

Percuma UU Ormas Direvisi jika Tetap Mandul
Saleh menilai, FPI selama ini telah merugikan citra Islam. Menurutnya, Islam membawa ajaran kedamaian dan mengajarkan agar umatnya memberikan contoh yang baik. "Tapi FPI tidak memberikan contoh yang baik," cetusnya.
Dia mengatakan, tayangan di televisi mengenai aksi kekerasan yang dilakukan FPI akan mempengaruhi anak-anak yang menontonnya. "Bagaimana anak-anak melihat tayangan TV, dengan seragam yang islami tapi melakukan kekerasan," ujarnya. (sam/jpnn)
JAKARTA - Ketua Umum Pemuda Muhammadiyah, Saleh Daulay, menilai, masalah aksi kekerasan yang dilakukan Front Pembela Islam (FPI) dan sejumlah ormas
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Pakar Nilai Penegak Hukum Korup Harus Dihukum Berat
- KPK Periksa Satori Terkait Dugaan Korupsi Dana CSR Bank Indonesia
- 4 Napi Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan, 16 Sipir Diperiksa
- Menteri UMKM Maman Abdurrahman Jadi Calon Tunggal Ketum IKA Trisakti