Perdagangan Manusia Diprediksi Masih Marak 2017

Menurut Sam, pengawasan dan penindakan terhadap pekerja asing ilegal sepenuhnya menjadi kewenangan pihak Kantor Imigrasi. Meski begitu, pihaknya selalu membuka diri untuk dilibatkan dalam pengawasan maupun penindakan sesuai kewenangan yang dimiliki jajaran kepolisian.
Sementara untuk kejahatan jalanan, Sam menuturkan telah menggiatkan patroli di seluruh daerah di Batam. Dan hasilnya cukup memuaskan. Sam mengklaim kejahatan jalanan di Batam turun sebesar 13,50 persen pada tahun 2016 dibandingkan pada tahun 2015.
Namun jajarannya tak berpuas diri. Ke depannya, Sam menyebut pihaknya akan lebih menggiatkan lagi pengawasan dan pencegahan. Sehingga dapat terus meminamalisir tindak kriminal di jalanan dan tempat-tempat rawan.(ska)
Sebagai wilayah yang berbatasan langsung dengan negeri jiran, Batam, Kepri masih menjadi jalur favorit pengiriman TKI ilegal ke luar negeri.
Redaktur & Reporter : Budi
- Dunia Hari Ini: Ratusan Korban Perdagangan Manusia di Myanmar Diungsikan ke Thailand
- 6 Anggota Sindikat Penjual Bayi Ditangkap di Pekanbaru, Korban Orang Tak Mampu
- Seorang Pria Didakwa dengan Tuduhan Memperdagangkan Remaja Indonesia ke Sydney
- Wamenaker Tegaskan Komitmen Indonesia Dukung Migrasi Aman di Konferensi Internasional
- Selamatkan 226 Korban TPPO, Irjen Iqbal Diberi Penghargaan oleh BP2MI
- Menkumham Yasonna Ajak Dunia Perangi Perdagangan Manusia