Perdamaian Tergantung Hasil Pemilihan
Rabu, 11 Februari 2009 – 08:15 WIB

Perdamaian Tergantung Hasil Pemilihan
Berdasar keterangan stasiun berita Mesir MENA, delegasi Hamas yang hadir, antara lain, pejabat senior Ayman Taha and Gamel Abu Hashem. Poin penting dialog perdamaian tersebut adalah masalah pembukaan seluruh perbatasan yang diajukan pihak Hamas, sedangkan Israel menuntut penghentian penyelundupan senjata. (ape/ttg)
KAIRO - Delegasi Hamas kembali tiba di Kairo kemarin (10/2) untuk melanjutkan pembicaraan gencatan senjata dengan pemerintah Mesir sebagai mediator.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi