PERDANA! Garuda Mendarat di Silangit, Ini Permintaan Pilot
Rabu, 23 Maret 2016 – 09:32 WIB

Danau Toba. Foto: Metro Siantar/dok.JPNN
Di tempat itu, rombongan diberikan pemandangan Danau Toba dari Kecamatan Muara, Hutaginjang dari ketinggian 1.550 dpl.
Erry Nuradi dalam sambutannya, mengajak empat bupati, di tanah Tapanuli, yakni Tapanuli Utara, Humbang Hasundutan, Toba Samosir dan Samosir untuk menyatukan semangat demi mendukung dan menjaga alam yang luar biasa indah serta budaya yang juga luar biasa.
“Jangan sampai Garuda Indonesia rugi membuka penerbangan Jakarta-Silangit ini. Saya minta semua membubuhkan tandatangan dukungan, ini perintah gubernur,” tegasnya. (ril/sam/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dituduh Menelantarkan Anak & Istri, Bambang Wuragil Merespons Begini
- Mbak Ita & Suami Jalani Sidang Perdana Kasus Dugaan Suap Proyek di Semarang
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal
- Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung Terkendala Lahan
- Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pengurusan SIM untuk ASN dan Wartawan Perempuan