Perdana, Luna Maya Dipercaya jadi Penata Busana
Senin, 25 September 2017 – 21:19 WIB

Luna Maya. Foto dok JPNN.com
Mata Batin merupakan film horor yang diproduksi Hitmaker Studios. Film arahan sutradara Rocky Soraya ini dibintangi Jessica Mila, Bianca Hello, Denny Sumargo, dan Citra Prima.
Film ini berkisah soal Alia (Jessica Mila) yang memutuskan pulang dari Bangkok untuk tinggal di Jakarta. Kepindahannya ke rumah baru ternyata membawa kejadian mistis di kehidupannya.
Film Mata Batin direncanakan tayang pada November 2017 mendatang.(ded/JPC)
Kali ini Luna Maya tak ikut bermain dalam film Mata Batin. Dia dipercaya menjadi penata busana. Hmmm seperti apa keseruan Luna dengan tugas barunya
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Rossa hingga Prilly Latuconsina Dapat Undangan Nikah Luna Maya
- 3 Berita Artis Terheboh: Alasan Revelino Mengakui Anak Lisa Mariana, Luna Maya Beri Jawaban
- Jawaban Luna Maya Soal Kabar Nikah Bulan Depan
- Konon Akan Menikah dengan Maxime Bouttier 7 Mei, Luna Maya Berkomentar Begini
- Kabar Luna Maya dan Maxime Bouttier Nikah Bulan Depan, Netizen Penasaran
- Luna Maya dan Maxime Bouttier Dikabarkan Menikah Bulan Depan